Cara
Mematikan Komputer Secara Otomatis Tanpa Software
Pernah ketiduran saat menggunakan komputer ? jelas pasti
dong . saya juga sering mengalami hal yang seperti itu . Tapi tenang saya punya
solusi nya dengan Cara Mematikan Komputer Secara Otomatis Tanpa Software . Cara
ini sangat membantu buat anak pelajar seperti saya dan sangat mudah karena cara
ini tanpa menggunakan aplikasi/software apapun tapi cuma menggunakan Run. Oke
langsung aja tutorial nya
Berikut Cara Mematikan
Komputer Secara Otomatis :
1. Klik
Start
2. Ketikan
run
3. Ketik
shutdown -s -t 3600 , 3600 (1 jam = 3600 detik) adalah jangka waktu agar
komputer mati dengan sendirinya, anda dapat mengganti durasi tersebut sesuai
kebutuhan.
4. Klik
OK dan Selsai, maka ada pemberitahuan bahwa computer anda akan mati dalam 60
menit.
Keterangan :
-s = untuk Shutdown
-t = untuk Time
-r = untuk Restart
Jadi begitulah Cara Mematikan/Shut Down Komputer Secara
Otomatis Tanpa Software sangat mudah dan simpel. Semoga bermanfaat yaa, dan
selamat bergadang tanpa harus kepikiran dengan komputer yang masih menyala
sampai pagi Haha :D Selamat mencoba.
Have a Nice Day -_-